MENTERI Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengatakan dugaan korupsi bantuan sosial (bansos) beras untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) 2020 sudah masuk radar Inspektorat Jenderal Kementerian Sosial.
PENYIDIK Komisi Pemberantasan Korupsi menyita sejumlah dokumen dan barang bukti elektronik usai menggeledah kantor Kementerian Sosial dalam rangka penyidikan kasus dugaan korupsi penyaluran bantuan sosial.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di kantor Kementerian Sosial (Kemensos) terkait penyidikan dugaan korupsi penyaluran bantuan sosial (bansos).
PEMKOT Mojokerto kembali menggelontorkan bantuan sosial (bansos) bersumber dari APBD 2023 senilai Rp 1,2 miliar. Bantuan uang tunai ini menyasar lansia hingga anak yatim nonpanti.
BANTUAN program sembako pengganti Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) bersumber dari Kementerian Sosial (Kemensos) RI mulai disalurkan. Di Kota Mojokerto, bantuan tunai ini menyasar 4.755 keluarga dari total 9 juta warga miskin se-Indonesia.
TAHUN ini, Pemkab Mojokerto bakal kucurkan hibah Rp 30,4 miliar ke lembaga keagamaan. Selain untuk perbaikan sarana dan prasarana juga insentif ribuan guru TPQ yang tersebar di 18 kecamatan. Angka itu naik Rp 8 miliar dibandingkan tahun lalu sebesar Rp 22 miliar.
MESKI status pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) talah dicabut, namun Pemkot Mojokerto tetap mengalokasikan bantuan sosial (bansos) Covid-19 di tahun anggaran 2023. Dana yang diplot dari APBD ini disiapkan sebesar Rp 1,7 miliar.
RIBUAN anak yatim piatu di Kabupaten Mojokerto bakal digelontor bansos bersumber dari Kementerian Sosial RI. Kini, mereka yang hidup tanpa ayah dan ibu itu masih dalam tahap verifikasi dinas sosial.