29.8 C
Mojokerto
Sunday, April 2, 2023

Si Jago Merah Lalap Gudang Rongsokan

JETIS, Jawa Pos Radar Mojokerto : Petugas berusaha memadamkan api yang melalap gudang barang bekas (rongsokan) di Desa Perning Kecamatan Jetis Mojokerto Jawa Timur, Jumat (24/07), Sutiman, 67 pemilik gudang tersebut mengatakan, api berawal dari ruang tengah pada pukul 02.30 saat dirinya tidur pulas.
Melihat kobaran api dirinya bergegas menyelamatkan diri. Tak hanya gudang, sejumlah kendaraan dan truck juga ikut terbakar, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. Sementara, kerugian ditaksir mencapai miliaran rupiah. (Fan)

Baca Juga :  Kampanye Capres-Cawapres, Kades Divonis Dua Bulan Penjara

Artikel Terkait

Most Read

Artikel Terbaru

/